Klasifikasi
Kingdom: Animalia
_Filum: Chordata
__Kelas: Sauropsida
___Ordo: Testudines
____Famili: Cheloniidae
_____Genus: Chelonida
______Spesies: Chelonida mccordi
- Abdominal = keping kecil yang membatasi keping pectoral dengan keping marginal, keping inframarginal pertama.
- Intergular = keping paling ujung, biasanya berada ditengah keping gular inframarginal (gular = sepasang keping paling depan; inframarginal = keping yang membatas tepi perisai punggung dengan perisai perut.
- Kostal : keping samping di antara keping vertebral dan keping marginal, dikenal juga dengan keping pleural.
- Marginal = keping kecil yang membatasi tepi perisai punggung kecuali bagian ujung depan (nukhal) dan belakang (kaudal-suprakaudal).
- Nukhal = keping tengkuk, keping kecil ditengah perisai di sebelah depan, keping marginal paling depan, dikenal pula sebagai keping servikal.
- Pektoral = sepasang keping dada, yang umumnya berhubungan dengan perisai punggung.
- Vertebral = keping besar sepanjang garis tulang punggung.
Leave a Reply